Apa Itu Kesenian Kuda Renggong?
Menurut
Bapak Encep Suharna selaku ketua paguyuban Kuda Renggong, Kuda Renggong
merupakan salah satu seni pertunjukan rakyat Sunda yang berbentuk seni arak-arakan
(pawai) yang berasal dari Sumedang. Dalam buku Deskripsi Kesenian Jawa Barat
karya Ganjar Kurnia yang terbit pada tahun 2003, disebutkan bahwa kata
“renggong” dalam Kuda Renggong adalah
metatesis dari kata ”Ronggeng”,
maksudnya, kamonesan (keterampilan) cara kuda berjalan yang telah dilatih
menari mengikuti irama musik, terutama kendang (Ganjar Kurnia: 2003, 3).
Narasumber: Bapak Encep Suharna selaku Ketua Paguyuban Kuda Renggong
Photo taken from: +Sumedang Daily Photo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar